CARI
Rekomendasi Keywords:
  • Azhari
  • Kakanwil
  • Hari Santri
  • Halal
  • Islam
  • Madrasah
  • Pesantren

Berjayalah MAN Kualasimpang

Image Description
Inmas Aceh
  • Penulis
  • Dilihat 646
Jumat, 14 Oktober 2016
Featured Image

[Karang Baru | Muhammad Sofyan] Delapan orang Siswi MAN Kualasimpang dengan pakaian adat melayu (Tamiang). Baju Biru dipadu dengan Kain Songket Kuning dan Pink, melenggok keikiri dan ke kananm di tangannya masing-masing tergenggam sebuah payung berwarna Kuning Emas. Siswa-siswi MAN Kualasimpang ini ikut ambil bagian dalam festifal tari melayu dan etnis-etnis Tamiang yang diadakan oleh Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olah Raga (Disbudparpora) Aceh Tamiang. Festival ini direncakan akan berlangsung selama dua hari, Jum`at hingga sabtu (14-15/10).

Musik Tari Melayu “Siti Payong” menghentak menggelitik hati untuk menggangguk-anggukkan kepala sambil menghentakkan kaki. Sementara penonton terpukau, siswi-siswi MAN Kualasimpang meliuk-liukkan badannya di atas Tribun Utama Aula Al-Ikhwan Kankemenag Tamiang, menyuguhkan sebuah tarian yang sangat kental di hati rakyat Tamiang.

Mari kita do`akan semoga sanggar tari melayu MAN Kualasimpang ini yang diasuh oleh Bunda Fadilah bisa meraih juara dalam festival tersebut. “Berjayalah MAN Kualasimpang”

Tentang
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh adalah unit vertikal Kementerian Agama di provinsi dan membawahi beberapa kantor kementerian agama di kabupaten dan kota.
Alamat
Jalan Tgk. Abu Lam U No. 9 Banda Aceh 23242
Lainnya
Media Sosial
© 2023 Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh
Oleh : Humas Kanwil Aceh