Alhamdulillah Pemerintah Kota Sabang selesai mem-peusijuek Jamaah Calon Jama’h Haji 2013. Walikota Sabang melaksanakna acara tepung tawar bagi Jama’ah Calon Haji (JCH) Kota Sabang itu, bertempat di Majid Agung Babussalam Kota Sabang.
Pelaksanaan Pesijuk Para calon Tamu Allah berlangsung khidmad seiring penyampaian arahan dan bimbingan Walkota yang diwakili olehAsisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan.
Dalam arahannya, iamenjelaskan bahwa bagi kita masyarakat Sabang melaluli PemerintahKota, wajib memberi pelayanan yang semaksimal mungkin pada tamu-tamu Allahyang menjadi para undangan ke Makkah al-Mukarramah untuk menunaikan Rukun Islam yang ke 5 (lima). semoga pelayanan kita dapat memberi manfaat baci calon jama’ah haji Kota Sabang.
Kakankemenag selaku Kepala Staf Haji Kota Sabang H. Salman S.Pd dalam arahan nya menjelaskan melalui mument pesijuk ini berharap kepada seluruh intasi terkait untuk fokus dan ikhlas dalam Pemberian pelayanan kepada seluruh para jama’ah calon haji kota sabang mulai dari berangkat sampai kembali lagi ke kota sabang juga meng harapkan kepada jama’ah calon haji untun meningkatkan perbuatan Amal ibadah dan menjaga kesehatan dan kurangi beban pikiran semoga diberi kesempatan oleh Allah Swt dan menjadi Haji yang Mabrur.
Dilanjutkan Pesijuk olehKetua MAATgk. H. Ramli yus .SH dan Kasi Peny Haji dan Umrah Drs. Imanuddin dan Tokoh Ulama Kota Sabang. Pada acara ini juga dilakukan penyerahan Baju Batik baci jama’ah calon haji yang diserahkan langsung olehWalokota Sabang diwakili oleh Asisten II dan penyerahan tasyang diserah langsung oleh SekretarisKasi Haji Kantor Kementerian Agama Kota Sabang.
Pemberangkatan Jama’ah Haji kota Sabang tergabung ke Kloter 7, dan isya Allah akan terbang tanggal 5 Oktober 2013. (Mahdi Puteh/y)