CARI
Rekomendasi Keywords:
  • Azhari
  • Kakanwil
  • Hari Santri
  • Halal
  • Islam
  • Madrasah
  • Pesantren

9 Orang Pegawai di Lingkungan Kankemenag Kota Langsa Ikut UDIN dan UPKP

Image Description
Inmas Aceh
  • Penulis
  • Dilihat 439
Selasa, 11 Juli 2023
Featured Image

Kota Langsa (Hendra), sebanyak 9 (Sembilan) Pegawai dilingkungan Kankemenag Kota Langsa Ikuti Ujian Dinas dan Ujian Penyesuaian Kenaikan Pangkat Kementerian Agama Tahun 2023 DI aula kantor setempat. Selasa, 11 Juli 2023 

Kegiatan Ujian dibuka langsung oleh Kepala Biro Kepegawaian Kemenag RI Dr. H.Nuruddin, S.Pd.I.,M.Si via zoom meeting. Nuruddin mengatakan, bahwa kegiatan ini dilaksanakan bukan sekedar formalitas, tetapi ujian ini untuk melihat kopetensi/kemampuan pegawai, apakah pegawai tersebut layak atau tidak karena ujian ini merupakan pengembangan karir para pegawai. tuturnya

Pada kesempatan tersebut H. Mawardi, S.Ag.,M.Ap (Plt.Ka.Kankemenag Kota Langsa) mengatakan bahwa kegiatan ini diselenggarakan atas dasar Surat  Edaran Sekjen Kemenag RI No.B-011357/B.II/4-b/Kp.07.1/06/2023 tentang Pelaksanaan Ujian Dinas dan Ujian Penyesuaian Kenaikan Pangkat Kementerian Agama Tahun Anggaran 2023.

Kegiatan ujian dilaksanakan di aula Kankemenag Kota Langsa dimulai sejak tanggal 11-14 Juli 2023

Mawardi berharap, kepada peserta untuk dapat mengikuti ujian ini dengan baik, perhatikan soal-soal yang yang diberi, jawab mana yang menurut anda tepat dan benar.

Selamat ujian dan semoga mendapat yang terbaik. Tutupnya


Peserta yang mengkuti ujian dinas  antara lain, Tajul Munir, S.Pdi dan Zulkifli, sedangkan UPKP Cut yanti, Syafrita, Syahrel, Hartini, Nurhayati, Yusniar, dan Ridwan.

Turut hadir saat pembukaan, Plt.K.Kankemenag Kota Langsa, Ka.Subbag TU, Kasi Bimas Islam, Pelaksana dan Staf Kepegawaian.

Tentang
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh adalah unit vertikal Kementerian Agama di provinsi dan membawahi beberapa kantor kementerian agama di kabupaten dan kota.
Alamat
Jalan Tgk. Abu Lam U No. 9 Banda Aceh 23242
Lainnya
Media Sosial
© 2023 Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh
Oleh : Humas Kanwil Aceh