Banda Aceh (Humas)---ASN Kantor Wilayah Kementerian AgamaProvinsi Aceh, Rifki Ismail SAg menjadi narasumber nasional “Sharing HumasKemenag” episode 77.
Kegiatan yang digelar daring tersebut bertema Public Speakingan MC Master Class, Jum’at, 22 Juli 2022 mulai pukul 13.30 – 14.30 WIB dan akandikuti oleh pegiat Humas Kemenag se-Indonesia.
Kegiatan ini dapat diikuti via medsos Itjen.
Rifki juga akan digandeng dengan Sarah Maulida dari ItjenKemenag RI, dan pemantik kegiatan Nurul Badruttaman, sebelumnya Subkoordinator PranataHumas Itjen Kemenag RI dan sekarang menjabat sebagai Kabag Kepegawaian dan UmumItjen Kemenag.
“Alhamdulillah, harapan kami semoga berjalan dengan maksimal,apalagi ini sifatnya nasional. Tentu saya butuh persiapan dan izin daripimpinan. Awalnya saya dihubungi panitia pusat untuk menjadi salah satunarasumber,” kata Rifki.
Selengkapnya dapat diikuti:
Join Zoom Meeting:
https://us06web.zoom.us/j/82436892131?pwd=eVNJWDR6aktuU1ZiUnZrWkxaVitwQT09
Meeting ID: 824 3689 2131
Passcode: SHKITJEN
*Free: e-Sertifikat*