CARI
Rekomendasi Keywords:
  • Azhari
  • Kakanwil
  • Hari Santri
  • Halal
  • Islam
  • Madrasah
  • Pesantren

45 Peserta Didik MAN Aceh Singkil Hari Ini Ikuti Ujian ANBK 2024 Selama 2 Hari

Image Description
Purwanto, SH
  • Kontributor
  • Dilihat 72
Rabu, 21 Agustus 2024
Featured Image
Peserta didik dari MAN 1 Aceh Singkil sedang mengikuti Ujian AKMI

Sebanyak 45 Peserta Didik MAN Aceh Singkil hari ini Rabu 21/08/2024 ikuti Ujian Assesmen Nasional Berbasis Komputer ( ANBK ) tahun 2024.

 

Ujian akan berlangsung selama dua hari mulai hari ini Rabu 21 Sampai Besok kamis 22 Agustus 2024 kata Elni Afrida, S.Si Kepala MAN Aceh Singkil

 

Untuk Pelaksanaan ujian akan berlangsung dengan 3 sesi, untuk masing-masing sesi akan di ikuti 15 peserta didik.

 

Untuk hari pertama ujian ini materi yang di akan diujiankan adalah materi literasi sedangkan untuk hari kedua besok materinya adalah tentang numerasi.

 

Semoga kegiatan ANBK Tahun 2024 ini suatu langkah yang strategis untuk menghadirkan data dan informasi tentang Kemampuan Literasi dan Numerasi peserta didik yang faktual demikian harapan Elni.

Editor : Muhammad Yakub Yahya
Fotografer : Mustafa
Tentang
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh adalah unit vertikal Kementerian Agama di provinsi dan membawahi beberapa kantor kementerian agama di kabupaten dan kota.
Alamat
Jalan Tgk. Abu Lam U No. 9 Banda Aceh 23242
Lainnya
Media Sosial
© 2023 Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh
Oleh : Humas Kanwil Aceh