CARI
Rekomendasi Keywords:
  • Azhari
  • Kakanwil
  • Hari Santri
  • Halal
  • Islam
  • Madrasah
  • Pesantren

KAKANKEMENANG LAKSANAKAN MONITORING UNBK PAI

Image Description
Inmas Aceh
  • Penulis
  • Dilihat 807
Rabu, 20 Maret 2019
Featured Image

Blangkejeren (Ali sadikin)---Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gayo Lues Drs. Maiyusri didampingi Kasubbag TU Amirudin SE, Ak dan Kasi Pendidikan Islam melakukan monitoring Ujian  Berbasis Komputer Pendidikan Agama Islam (UBK PAI), rabu (19/3/19).

Kepala Kemenag Gayo Lues Drs. Maiyusri menyebutkan bahwa monitoring tersebut dilakukan untuk memastikan seluruh rangkaian pelaksanaan Ujian  Berbasis Komputer (UBK)  PAI di Kabupaten Gayo Lues berjalan lancar.

Sekolah yang dikunjungi Tim Monitoring pertama SMA N 1 Blangkejeren, dilanjutkan ke SMA N 1 Kuta Panjang dan terakhir menuju SMA N 1 Blangjerango.

Kakankemenag mengatakan Berdasarkan hasil monitoring, pelaksanaan UBK PAI berjalan lancar meskipun masih ada beberapa kekurangan yang dihadapi, tapi secara keseluruhan berjalan lancar.

Lanjut kakankemenag, Kekurangan yang dimaksud seperti perangkat komputer yang kurang, untuk mensiasati kekurangan perangkat komputer, siswa terpaksa harus bergantian atau giliran.


Tentang
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh adalah unit vertikal Kementerian Agama di provinsi dan membawahi beberapa kantor kementerian agama di kabupaten dan kota.
Alamat
Jalan Tgk. Abu Lam U No. 9 Banda Aceh 23242
Lainnya
Media Sosial
© 2023 Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh
Oleh : Humas Kanwil Aceh