CARI
Rekomendasi Keywords:
  • Azhari
  • Kakanwil
  • Hari Santri
  • Halal
  • Islam
  • Madrasah
  • Pesantren

Pelajar yang Bersyahadat, Syawal Namanya

Image Description
Inmas Aceh
  • Penulis
  • Dilihat 252
Jumat, 7 Agustus 2015
Featured Image

[Kota Subulussalam | Dedy/Abdullah]  Alhamdulillah, kata yang terucap dari lisan para jamaah Jumat (7/8) di Masjid Raya As-Silmi Kota Subulussalam, di sela-sela acara pensyahadatan pelajar. Muallaf itu bernama Adrianus, warga Lae Oram Kecamatan Kota Subulussalam.

Acara sakral turut hadir dan disaksikan oleh Kakankemenag Kota Subulussalam, Kapolsek Simpang Kiri, dan tokoh agama, serta masyarakat Kota Subulussalam.

“Masuk ke agama Islam itu bukan sekedar masuk saja, tetapi harus belajar lebih dalam agar memahami Islam secara keseluruhan,” ucap Kakankemenag saat membuka acara pensyahadatan di bulan Syawal.

Dan dalam pengsahadat ini dibimbing langsung oleh Imam Besar Masjid As-Silmi, H. Syamsir.

Setelah  penandatangan secara legal formal atas kesediaan memeluk agama Islam, imam masjid mengumumkan perubahan nama dari Andrianus (nama masih kristen ) menjadi Muhammad Yunus Syawal. Allahu akbar…. [yyy]

Tentang
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh adalah unit vertikal Kementerian Agama di provinsi dan membawahi beberapa kantor kementerian agama di kabupaten dan kota.
Alamat
Jalan Tgk. Abu Lam U No. 9 Banda Aceh 23242
Lainnya
Media Sosial
© 2023 Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh
Oleh : Humas Kanwil Aceh